Bazaar WHO dan Marche de Noel AIJ

Untuk ketiga kalinya AIJ akan ikut berpartisipasi dalam Solidarity Fair yg sudah bertahun-tahun di selenggarakan oleh World Health Organization (WHO). Beberapa persen dari hasil penjualan disumbangkan ke WHO utk proyek-proyek kemanusiaan.

Tahun ini Solidarity Fair diselenggarakan pada tanggal 11 Desember 2013, kunjungilah stand AIJ.

Pada kesempatan ini pula, group angklung Le Sangkuriang akan tampil.
Selain itu kami ingin mengajak kembali bagi teman-teman ingin ikut partisipasi / berjualan pada tanggal 15 Desember 2013, dimana AIJ akan mengadakan “Marche de Noel”
Bertempat di : Salle de la Paroisse du Petit-Saconnex, 1. Place du Petit Saconnex, 1209 Jenewa
Waktu : 12.30 – 18.30
Baik dalam bentuk :
1. makanan
2. kain/baju
3. kerajinan/dekorasi
4. Lain-lain
(tolong sampaikan ingin berpartisipasi dalam bentuk apa)
 harap segera menghubungi Wasih atau asosiasiindonesiajenewa@gmail.com
marche de noel A4 dimanche
Advertisement
This entry was posted in General.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s